Manfaat Teknologi Zaman Sekarang

Manfaat Teknologi Informasi dan Komunikasi dalam Kehidupan Sehari-hari :
   
    Teknologi Informasi dan Komunikasi yang perkembangannya begitu cepat secara pesat,merupakan kebutuhan sehari manusia teknologi sekarang diantaranya manfaat teknologi masa kini :
1. Untuk memberikan informasi yang lebih cepat dan dapat memberi tahu kepada semua orang
2.untuk media pembelajaran
   Contohnya di sekolah ,guru modern sekarang sering yang menggunakan laptop untul mempermudah dan memperlancar jalannya pembelajaran
3.sebagai alat komunikasi baik secara langsung ataupun tidak langsung
4. Sebagai sarana bisnis
5.sebagai sarana perdagangan
6. Sebagai sarana kesehatan
7. Membentuk manusia menjadi modern
8. Memberi informasi tentang apa saja yang manusia butuhkan
9. Mempermudah menjelajahi dunia
10.Mempermudah manusia untuk mengetahui berbagai peristiwa dibelahan dunia manapun
11. Untuk pelajar, menambah wawasan/pengetahuan. Dengan maksud, para pelajar yang bosan membaca buku bisa membuka Internet sebagai hiburan. Di sana mereka bisa membuka situ-stus yang menyediakan ilmu pengetahuan yang beragam.
12. Sarana berinterkasi antar manusia satu dan yang lain tanpa memnadang jarak dan waktu
13. Mempermudah tugas para karyawan dan pemerintah.
Sebagai contoh para karyawan bisa dengan mudahdan cepat  mengirimkan data-data yang penting kepada clientnya melalui sarana Email, fax dan lain-lain. 
14.Sedangkan di bidang pemerintahan, masyarakat bisa menegetahui dengan cepat kebijakan-kebijakan yang dibuat pemerintah untuk ikut berpartisipasi dalam kebijakan tersebut, baik dengan menerima kebijakan atau dengan penolakan (kritik). Yang kedua masyarakat bisa mengawasi kinerja pemerintah melalui informasi yang tersedia, baik melalui TV, radio maupun internet
15.Pengawasan Pemerintah terhadap daerah-daerah perbatasan menjadi lebih mudah.       Apalagi bagi sebuah negara yang wilayahnya sangat luas, teknologi semacam ini sangat diperlukan
16.Dan yang terakhir sebagai sarana hiburan dan rekreasi


Kemajuan teknologi merambah ke semua sector lini kehidupan. contohnya seperti pendidikan, pergaulan, perdagangan, kesehatan, perindustrian dan lainnya. Contohnya di dalam dunia pendidikan teknologi sangat membantu dalam mncari referensi pembelajaran yang sedang di pelajari. Dalam dunia pergaulan, berkat adanya social media seperti Facebook, Twitter, Line, Whatsapp, Instagram dan lainnya. Kini manusia pun bisa lebih dekat untuk berkomunikasi. Di dalam dunia perdagangan teknologi memudahkan terjadinya konversi yang lebih tinggi, ini karna disebabkan oleh semakin mudah pebisnis untuk menjual produk mereka melalui Market Place yang ada seperti Tokopedia, Bukalapak, Lazada, Zalora,Bhineka,belibeli dan lainnya. Di dalam dunia kesehatan teknologi juga menjadikan proses pengobatan semakin akurat dan ini pastinya akan membuatkan proses penyembuhan semakin cepat. Di dalam dunia perindustrian teknologi menyumbangkan banyak kemudahan dalam proses pembuatan. Dengan adanya mesin mesin bertiknologi tinggi proses pembuatan dan pengemasan menjadi semakin cepat.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Perbedaan Teknologi zaman dahulu dan Teknologi zaman sekarang

Mengenal Macam Jenis Tipe Kabel USB dan Versi Kabel USB

Perkembangan Robot Masa Kini